13 Tahun Bersama Real Madrid, Modric Ucapkan Salam Perpisahan

Luka Modric mengucapkan salam perpisahan setelah kontraknya habis bersama Real Madrid. Pertandingan melawan PSG menjadi penampilan terakhir Modric bersama Real Madrid.

Haedar Nashir Sebut Nilai-nilai Penting dalam Menyatukan Indonesia

Dalam keterangan yang diterima di Jakarta, Jumat, Haedar menyebutkan bahwa pertama, komitmen, integritas dan penghidmatan yang tinggi telah ditunjukkan oleh para pejuang bangsa baik dalam perang kemerdekaan maupun perjuangan di berbagai bidang sebelum maupun sesudah Indonesia merdeka.

Penyelidikan Tewasnya Diplomat Kemlu Ditargetkan Selesai dalam Sepekan

Polda Metro Jaya bakal bergerak cepat dan menargetkan penyelidikan kasus tewasnya diplomat muda sekaligus staf Kementerian Luar Negeri (Kemlu), Arya Daru Pangayunan dapat selesai dalam waktu seminggu.

Dalam 1 Hari, Lebih dari 2.600 Keluarga Pengungsi Afghanistan Pulang ke Tanah Air

Foto yang diabadikan pada 9 Juli 2025 ini menunjukkan seorang anak Afghanistan di sebuah kamp pengungsi sementara di Kabul, Afghanistan. (Xinhua/Saifurahman Safi)

Harga Emas Pegadaian UBS-Galeri24 Alami Penurunan Harga Jual

Harga emas yang dikutip dari laman resmi Pegadaian, Kamis (10/7) menunjukkan harga dua produk logam mulia, yakni buatan UBS dan Galeri24 yang mengalami penurunan harga jual dari hari sebelumnya.

Kebiasaan Malam yang Sebaiknya Dihindari untuk Kontrol Gula Darah

Bersantai di malam hari kemudian makan dalam porsi besar sebelum tidur menjadi kebiasaan yang sebaiknya dihentikan, hal ini bertujuan untuk mengontrol gula darah dalam tubuh.

Pramono Minta Seluruh Jajaran Bekerja Dengan Hati Dalam Atasi Banjir

Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung Wibowo mengarahkan agar seluruh jajaran Pemerintah Provinsi DKI Jakarta, termasuk petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU0 bekerja dengan hati dalam mengatasi banjir.

Ketua DPR Sampaikan Duka Mendalam atas Musibah Tenggelamnya KMP Tunu Pratama Jaya

Puan mengatakan bahwa musibah ini adalah tragedi yang menyentuh hati seluruh bangsa, apalagi proses pencarian terhadap korban masih terus dilakukan hingga saat ini.

Direktur Rumah Sakit Indonesia di Gaza Tewas Dalam Serang Israel

Direktur Rumah Sakit (RS) Indonesia di Gaza, Marwan al-Sultan, dilaporkan tewas diserang tentara zionis Israel. Reporter Aljazeera mengatakan pihaknya menerima laporan dari rekan-rekan Aljazeera Arabic bahwa Marwan tewas dalam serangan Israel di Gaza.

Harga Emas Antam Kembali Alami Penurunan

Harga emas Antam yang dipantau dari laman Logam Mulia, Senin (30/6) kembali mengalami penurunan harga jual selama lima hari beruntun

Pemerintah Targetkan Seluruh Desa Teraliri Listrik dalam Lima Tahun ke Depan

Menteri ESDM Bahlil Lahadalia menyampaikan bahwa Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) akan menjadi solusi utama dalam mewujudkan target tersebut.

Whoost Catat 25.974 Penumpang dalam Sehari

Kereta Cepat Whoosh mencatat rekor baru dengan 25.794 penumpang pada Kamis (26/5/2025). Angka ini tertinggi sejak operasi komersial Oktober 2023.

Menko PMK: Etika, dan Critical Thinking Dibutuhkan Dalam Penggunaan Teknologi

Masyarakat Indonesia sudah sangat tinggi dalam menggunakan internet, bahkan lebih dari tujuh jam, maka pengaruhnya akan tinggi sekali

Sebagian Jakarta Diperkirakan Hujan Pada Sabtu Sore Hingga Malam

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memprakirakan cuaca di sebagian wilayah DKI Jakarta hujan ringan hingga disertai petir pada Sabtu sore hingga malam.